Widget Yang Sering Digunakan Orang Saat Pertama Kali Blogging

Widget Yang Sering Digunakan Orang Saat Pertama Kali Blogging
Insvirativ ~ Saat ini, banyak orang yang sudah memiliki blog'nya sendiri. Diantara orang-orang yang memiliki blog, pasti ada saja hal-hal yang membuat kita terkenang dengan masa saat-saat dimana kita baru pertama kali nge-blog. Salah satunya Widget, widget-widget dibawah ini adalah yang sering digunakan orang saat pertama kali Blogging, langsung saja simak ulasan berikut ini

Widget CCTV

Widget CCTV yang bisa dipasang di Blog
Widget ini sering digunakan oleh para Blogger baru yang baru belajar Blog. Widget ini mungkin terbilang menarik oleh para Blogger 'Newbie', namun jika kita teliti lagi, widget ini mungkin dapat memberatkan blog.

Widget Burung Twitter Terbang

Widget Burung Twitter Terbang mengelilingi blog
Widget ini sering digunakan oleh Blogger pemula yang ingin memperbanyak followers twitter nya atau hal sejenis. Hal ini memang penting, namun lebih baik jangan dibuat menjadi burung terbang, lebih baik hanya dengan menggunakan link seperti "Follow Us On Twitter".

Teks Yang Selalu Mengikuti Kursor

Nah, ini tidak jarang ane temukan, menurut hasil survey ane, 15% blog yang ane visit, menggunakan widget yang satu ini. Berikut inilah contoh dari widget teks yang selalu mengikuti kursor berada
Teks Yang Selalu Mengikuti Kursor

Musik Didalam Blog

Musik Didalam Blog
Widget ini juga sering digunakan oleh para Blogger pemula. Ane sendiri tidak suka dengan blog yang menggunakan lagu didalamnya karena membuat loading blog'nya menjadi lamban dan membuat kuota internet pengunjung menjadi boros.

Artikel ini berdasarkan pengalaman ane sebagai Blogger.
True story, bro
Sekian & terima kasih...
Previous
Next Post »

12 comments

Klik disini untuk berkomentar
Unknown
admin
2/17/15, 2:40 PM ×

wah baru sempet cobain burung doank selama ini :D

Reply
avatar
Unknown
admin
2/17/15, 2:42 PM ×

Ahaha sama juga ane baru burung doang =D

Reply
avatar
Unknown
admin
2/17/15, 3:02 PM ×

winget untuk alexa jg gan...

Reply
avatar
Eky Januarta
admin
2/17/15, 3:30 PM ×

saya juga sempat memakai widget diatas, seiring dengan waktu berjalan saya memikirkan bahwa sebenarnya widget tersebut tiada gunanya bahkan memperlambat blog jadi saya sekarang tidak pernah memakai widget tersebut

Reply
avatar
Unknown
admin
2/17/15, 3:39 PM ×

Kalo itu biasa dipake di blog yang pemiliknya sudah mengerti SEO =D

Reply
avatar
Unknown
admin
2/17/15, 3:39 PM ×

Iya gan, kita juga harus berpikir secara logis

Reply
avatar
Unknown
admin
2/17/15, 4:12 PM ×

paling jengkel blog yg ada tulisan ngikutin kursor.....

Reply
avatar
Unknown
admin
2/17/15, 4:42 PM ×

Iya, mengganggu banget

Reply
avatar
Fandy
admin
2/17/15, 7:49 PM ×

Ane ga pernh yg ky gtu, pertama kali buat blog langsung buat virus serviks untuk dongkrak blogQ dlu.

Reply
avatar
C
admin
2/18/15, 4:32 PM ×

efek salju juga sering dipake :3

Reply
avatar
Unknown
admin
2/18/15, 4:56 PM ×

Ohh iya itu juga gan :v baru kepikiran :v

Reply
avatar
5/15/15, 8:46 AM ×

oh gitu ya gan baru tau nih... makasih ya

Reply
avatar

Mohon tinggalkan komentar setelah membaca artikel ini.
No spam, no live link, no SARA, no porn!
Nyari backlink? Gunakan komentar Name/URL bro :)
ConversionConversion EmoticonEmoticon

Terima kasih sudah berkomentar.